Bicara bisnis pasti tidak bisa terpisah dari persaingan, benar tidak? Lalu, adakah cara, tips atau kiat dalam menghadapi persaingan bisnis yang sedang kita hadapi sekarang ini? Pasti ada dong tetapi yang namanya bisnis pasti tidak mudah.
Sebagai seorang pelaku usaha atau pebisnis kita memang harus memikirkan mengenai hal ini. Bukan karena takut atau anti tetapi karena hal ini memang sudah menjadi bagian dari sistem yang ada. Sederhana saja sebenarnya juga bisa, kalau kita bisa memberikan yang terbaik maka konsumen tentu akan memilih kita.
Perkembangan dunia bisnis memang semakin pesat dan memunculkan banyak sekali peluang. Namun begitu, banyaknya peluang tersebut juga dibarengi dengan tumbuhnya persaingan bisnis yang semakin ketat dan memerlukan strategi khusus untuk menghadapinya.
Kondisi persaingan tersebut dialami oleh semua pelaku bisnis dan usaha, baik pelaku bisnis pemula maupun mereka yang sudah profesional dalam dunia bisnis.
Ilustrasi: Dalam bisnis yang kuat yang akan sukses |
Perkembangan dunia bisnis memang semakin pesat dan memunculkan banyak sekali peluang. Namun begitu, banyaknya peluang tersebut juga dibarengi dengan tumbuhnya persaingan bisnis yang semakin ketat dan memerlukan strategi khusus untuk menghadapinya.
Kondisi persaingan tersebut dialami oleh semua pelaku bisnis dan usaha, baik pelaku bisnis pemula maupun mereka yang sudah profesional dalam dunia bisnis.
Bagi pelaku bisnis kawakan mungkin tidak akan kaget menghadapi situasi kuatnya persaingan yang ada namun bagi kalangan pelaku bisnis pemula kondisi persaingan yang ketat kerap kali menjadi hambatan serius dalam mengembangkan dan memajukan bisnis yang digeluti.
Maka dari itu bagi pelaku bisnis yang masih merintis hendaknya terus belajar tips memenangkan persaingan yang dihadapi dalam sebuah bisnis yang ada sekarang ini.
Maka dari itu bagi pelaku bisnis yang masih merintis hendaknya terus belajar tips memenangkan persaingan yang dihadapi dalam sebuah bisnis yang ada sekarang ini.
Untuk dapat bertahan dalam kondisi persaingan bisnis sekarang ini yang semakin ketat maka kita harus memiliki strategi yang bagus dalam menghadapi dan memenangkan tingkat persaingan tersebut.
Untuk itu harus ada pengetahuan dan kemampuan yang memadai dalam memecahkan masalah tajam-nya dunia bisnis yang dihadapi. Agar tidak terjadi hal-hal yang buruk akibat tidak siapnya kita dalam menghadapi persaingan bisnis maka berikut ada beberapa tips cara menghadapi dan memenangkan persaingan bisnis yang ada.
Untuk itu harus ada pengetahuan dan kemampuan yang memadai dalam memecahkan masalah tajam-nya dunia bisnis yang dihadapi. Agar tidak terjadi hal-hal yang buruk akibat tidak siapnya kita dalam menghadapi persaingan bisnis maka berikut ada beberapa tips cara menghadapi dan memenangkan persaingan bisnis yang ada.
- Tentukan merek dan segmen produk
- Tentukan lokasi penjualan
- Dekati calon pembeli dengan perkenalan merek dan segmentasi produk
- Buat penawaran menarik
- Perluas jaringan dengan membuka hubungan
- Mengembangkan usaha
- Kuatkan hati, kerja keras, dan pantang menyerah
- Jangan pernah memilih nama merek yang sama persis dengan nama merek lain yang telah ada
Pertama sekali yang bisa kita lakukan untuk menghadapi derasnya persaingan maka kita harus menentukan merek dan segmen produk yang jelas.
Ini penting agar kita bisa lebih fokus dan lebih bisa mengarahkan segala potensi yang ada untuk menghasilkan produk yang menyasar konsumen yang tepat.
Dengan segmentasi produk tersebut maka diharapkan kita bisa menyasar calon konsumen atau pembeli yang benar-benar potensial.
Selain itu, hal yang tak kalah penting untuk kita lakukan adalah menentukan lokasi penjualan. Lokasi yang bagus menjadi syarat terjadinya penjualan yang bagus, maka dari itu kita harus mampu menentukan lokasi penjualan yang benar-benar berpotensi dalam membidik pasar yang sesuai segmen yang dipilih.
Demi memaksimalkan fungsi pemasaran kita juga sebaiknya bisa mendekati calon pembeli dengan perkenalan merek dan segmentasi produk.
Caranya yaitu dengan mengikuti event semacam bazaar, membuat website, menyebarkan brosur, hingga membuat iklan dan memuatnya di media cetak maupun elektronik. Langkah-langkah promosi seperti itu sebaiknya benar-benar dilakukan dengan baik dan maksimal agar bisa menembus pasar yang lebih luas.
Caranya yaitu dengan mengikuti event semacam bazaar, membuat website, menyebarkan brosur, hingga membuat iklan dan memuatnya di media cetak maupun elektronik. Langkah-langkah promosi seperti itu sebaiknya benar-benar dilakukan dengan baik dan maksimal agar bisa menembus pasar yang lebih luas.
Untuk mengimbangi persaingan yang semakin ketat kita juga bisa membuat berbagai penawaran menarik untuk menjerat pelanggan. Jenis penawarannya bisa bermacam-macam mulai dari bonus pembelian, potongan harga, pemberian komisi dan lain sebagainya.
Kita juga dapat mendukung kampanye iklan tersebut dengan terus memperluas jaringan dengan membuka hubungan baru yang lebih luas. Ini sangat penting dalam rangka menembus pasar yang lebih luas dan mengimbangi persaingan yang ketat.
Kita juga dapat mendukung kampanye iklan tersebut dengan terus memperluas jaringan dengan membuka hubungan baru yang lebih luas. Ini sangat penting dalam rangka menembus pasar yang lebih luas dan mengimbangi persaingan yang ketat.
Apa yang dilakukan tersebut juga tidak boleh mandeg pada satu titik, kita harus terus berupaya untuk mengembangkan usaha tersebut. Sebagai contoh kita bisa mengembangkan bisnis dan usaha dengan membuka cabang baru di kota lain.
Dalam melakukan semua hal itu kita juga harus terus menguatkan hati, terus kerja keras, dan pantang menyerah. Hal yang juga tak kalah penting untuk diperhatikan adalah dalam memilih merk jangan pernah memilih nama merek yang sama persis dengan nama merek lain yang telah ada.
Selain hal itu bertentangan dengan unsur persaingan yang sehat, pemilihan merek seperti itu juga dapat berimbas pada masalah yang berat.
Dalam melakukan semua hal itu kita juga harus terus menguatkan hati, terus kerja keras, dan pantang menyerah. Hal yang juga tak kalah penting untuk diperhatikan adalah dalam memilih merk jangan pernah memilih nama merek yang sama persis dengan nama merek lain yang telah ada.
Selain hal itu bertentangan dengan unsur persaingan yang sehat, pemilihan merek seperti itu juga dapat berimbas pada masalah yang berat.
Dengan menelaah dan mempelajari cara menghadapi persaingan bisnis maka diharapkan kita bukan hanya siap untuk menghadapi persaingan ketat namun juga bisa bertahan dan menjadi pemenang dalam kancah persaingan bisnis tersebut.
Kunci kesuksesan sejati dalam menembus persaingan tersebut adalah bekerja keras memberikan yang terbaik dengan jujur dan bertanggung jawab.
Kunci kesuksesan sejati dalam menembus persaingan tersebut adalah bekerja keras memberikan yang terbaik dengan jujur dan bertanggung jawab.